==== Life is Better when Share====

Sabtu, 04 Desember 2010

Cara buat halaman Web Jadi JPG/PNG

Ada banyak cara untuk mengubah halaman web anda menjadi format JPG/PNG. Tutorial kali ini saya akan memberikan tips tersebut. Untuk para pengguna firifox tips ini bisa anda praktekkan.Mozilla sebagai sebuah raksasa browser yang terus bertanding denga IE memang sangat kaya dengan fitur-fitur yan bisa di tambahkan disana, hal ini akibat dukungan dari opensource yang di adobsinya, sebuah add-on yang dengan nama Screengrab merupakan add-on yang menurut saya perlu dipasang di browser Mozilla FireFox, dengan size kurang lebih 44,4kb add-on ini sanggup mengcapture halaman web yang kita ingin ambil.


Trus langkah langkah kita menggunakannya bagaimana??berikut ini langkah langkahnya :

  1. Syarat yang harus ada adalah browser Mozilla FireFox harus sudah terpasang di sistem oprasi kita minimal versi 2.0 – 3.0+
  2. Setelah itu ada dua cara untuk menginstallnya yaitu install on fly “langsung”
  3. Biar gak bingung kita pake yang cara on fly dulu, yaitu coba akases alamat dari addon screengrab ini
  4. Selanjutnya klik satu kali bottom “Add to Firefox”. dan tunggu perintah selanjutnya
  5. Akan muncul sebuah popup seperti gambar berikut, dan kilk “Install” setelah hitungan mundur yang tertera berakhir.
  6. Maka secara otomatis akan terlihat disisi kiri browser kita akan muncul status instalasi Add-on
  7. Jika sudah selesai maka kita akan diminta untuk merestart Mozilla Firefox kita maka selesailah instalasi screengrab kita
  8. Untuk yang manual adalah dengan mendownload dulu add-on tersebut yang berekstensi .xpi.
  9. Setelah terdownload maka kita install dengan cara klik “File” —> “Open File” —-> arahkan ke file screengrab!-0.95-fx.xpi dan akan muncul proses yang sama dengan yang diatas
  10. Jika sudah selesai terinstal maka saatnya kita mengcapture halaman web yang kita inginkan.....
  11. pada firefox sebelah kiri bawah akan muncul icon berupa bola dunia yang ada foldernya adalah icon dari screengrab, kita klik kiri

    dan pilih “save” –> “complete page/frame” –> save as –>namafile yang kita inginkan

  12. Untuk merubah format file capture kita silahkan pilih pada menu option yang ada pada Addon screengarb setelah firefox kita restart
    klik “Tool” —>”Add-ons”(Ctrl-Shift-a) —–>akan muncul seperti gambar berikut :
  13. Pilih Option dan tentukan jenis formatnya .PNG atau .JPG
  14. Cukup mudah sekali kan, semoga berhasil..n selamat mencoba
    ini contohnya seperti yang saya coba di blog saya :



13 komentar:

ARaLL mengatakan...

keren,,,tutorialnya lengkap neh,,dijamin gak bakalan nyasar,,,hehehe,,,,

Netlogging mengatakan...

Asyik, akhirnya aku menemukan tutorial ini sebab aku sedang membutuhkannya. Biasanya aku pakai print screen terus di edit di paint bawaannya windows. Thank's sob

noersam mengatakan...

@ arall : sip dah..
@ netlogging : selamat mencoba ya..

Ardy mengatakan...

thanks infonya, sangat berguna biat aku yg masih baru di dunia blog.

noersam mengatakan...

sip..saling berbagi

sisi lain Dwi mengatakan...

biasanya saya cuma capture manual pakai tombol print screen-nya keyboard, ternyata ada cara yang lebih praktis pakai software ini ya. makasih masbro..

noersam mengatakan...

@ Sisi lain Dwi : yo'i..selamat mencoba ya

Batara Emas mengatakan...

Bisa juga dengan menggunakan FScapture

Sukadi Brotoadmojo mengatakan...

Biasanya saya pakai software di luar addson mozilla, karena belum tahu sebelumnya. Setelah langsung tak coba ternyata lebih simpel ya he.he
terimakasih :)

noersam mengatakan...

@ batara emas : banyak cara kok..
@ sukadi : iya pak..tambah simple ajah

berita panas mengatakan...

trims gan infonya...

luqman arif mengatakan...

gan.. kan ada banyak cara. boleh request g kalo cara buatnya pake PHP sendiri gimana caranya?

tolong kirim via email ya. arifchenko@gmail.com

Sahabat Hendy mengatakan...

makasih tutorialnya sob

Posting Komentar