seperti gambar FS saya diatas adalah dengan cara overlay layouts. teman - teman sudah tahu apa itu overlay layouts???
lha ini pengertian dari overloay layouts :
“Dasar teknik overlay profile Friendster ini adalah seperti ini:
Saat browser kita me-load halaman profile Friendster, kita sisipkan suatu perintah javascript untuk memanggil halaman baru yang akan me-nimpal (meng-override atau meng-overlay) halaman profile Friendster kita yang asli. Dimana halaman baru ini merupakan suatu tampilan profile Friendster yang telah kita kostumasi sedemikian rupa agar tampak beda.”
Dimana yang dimaksud dengan ‘halaman baru’ ini adalah desain web (1 halaman) yang telah di-utak-atik agar mempunyai link-link atau hal-hal yang berkaitan dengan profil Friendster kita. Jadi, jika di halaman asli profil Friendster ada link untuk ‘View Comments’, ‘Add Comments’, ‘View Blog’, ‘Home’ dan sebagainya, maka kita buat juga link-link tersebut di desain web yang kita inginkan untuk meng-overlay (me-nimpal atau meng-override) halaman asli profil Friendster kita.
Jadi, kalo ingin bisa menggunakan teknik ‘Layout Overlay Friendster’ ini, setidaknya temen-temen harus punya bekal setidaknya mengetahui pengetahuan dasar mengenai html, dan lebih baik lagi mengenai css.
Oke, sampai sini saya harapkan temen-temen sudah ada gambaran mengenai apa yang akan kita lakukan.
Sebelum melangkah lebih lanjut, saya harapkan temen-temen sudah punya 1 desain halaman web yang bisa dipakai. Untuk masalah link-link untuk halaman baru, bisa di-save dari halaman asli profil Friendster temen-temen.
Setelah jadi desain web halaman baru tadi (ada link-link dan profil baru kamu, terserahlah…), uploadlah file-file gambar yang akan dipanggil oleh halaman tersebut ke layanan upload gambar gratis, semisal imageshack.us. Setelah selesai di-upload, jangan lupa mengganti link-link gambar di desain web halaman baru agar mengarah ke alamat gambar-gambar yang telah di-upload.
Setelah selesai, mari kita buka situs www.markyctrigger.com.
Di halaman www.markyctrigger.com, kita akan menemukan link-link berikut:
OGStandard v10.4
The most popular Overlay Generator for friendster. With the power of AJAX, OGstandard is the fastest among the other Overlay Generator for friendster. By using the Overlay Add-ons, you don’t need to worry about spawning your testimonials, friends, groups, blogs etc. plus! you can also have additional functionalities such as “who viewed your profile”,”anti-poser” etc.
OG++
OG++ enables you to apply external source code to overcome friendster character limitations. Like OGstandard, OG++ also supports friendster add-ons with no problems.
OGFlash
If you’re a flash master or you’re using flash to cover up your friendster profile, then this is the right Overlay Generator for you. With OGflash, Major friendster add-ons are supported inside your flash profile.
OGMultiply
Is an exclusive Overlay Generator for http://www.multiply.com. With OGmultiply, you can use multiply add-ons to spawn your contents easily. so what are you waiting for? take generate your code and take advantage with OGmultiply.
OGXanga
Is an exclusive Overlay Generator for http://www.xanga.com. OGxanga is currently on beta stage with no add-on support.
OGDownelink
Is an exclusive Overlay Generator for http://www.downelink.com. OGdownelink is currently on beta stage with no add-on support.
Ok, pasti pusing kan,… Hehe…
Yang jelas, untuk memakai overlay layout di friendster, kita bisa memakai OGstandard, OG++ dan OGflash. Perbedaan yang utama dari ketiga Overlay Generator (OG) tersebut adalah perbedaan peruntukan.
Dengan OGstandard, maka file halaman baru kita yang telah di-generate akan disimpan di Media Box di halaman http://www.friendster.com/editskin.php
Dengan OG++, maka file halaman baru kita yang telah di-generate akan disimpan di luar (dalam artian di situs atau alamat lain), dan hanya menyimpan file pemanggil halaman tersebut di Media Box. Jadi, dengan OG++, yang terjadi adalah redirect halaman profil friendster kita.
Sedangkan OGflash, dipergunakan untuk halaman baru kita yang mengandung animasi flash.
setelah ada kodenya udah tinggal Copi dan paste di media box.
jadi deh overlay fs kita......
bosen kalo fs kita layoutsnya cuma itu - itu saja..iya kan???????????
selamat mencoba
lebih enaknya temen - temen pelajari di friendstertalk.com
sebagai contoh fs overlay buka : http://profiles.friendster.com/41557172
nur sam
13.25
1 komentar:
boss tolongin butan saya layouts overlay donk plisss.... kasih code nya ajahh.. saya pusing banget mikirinnya gmana....
yahhh.. daaaah abis brapa duid tuh tp hasilnya gag ad..
Posting Komentar